Author: Firman Azhari

  • Tak terlihat

    “I don’t know why people are so keen to put the details of their private life in public; they forget that invisibility is a superpower.” – Banksy- Di era dijital seperti saat ini, kadang kita lupa bahwa tak terlihat adalah sebuah kekuatan super, seperti Hollowman, atau jubah Harry Potter. But not today. Secara fisik mungkin kita tak terlihat oleh…

  • Why are you playing hero?

    Pertanyaan di judul tulisan ini bukan pertanyaan yang gw karang sendiri, atau hal yang gw baca di internet. Ini adalah pertanyaan personal dari teman gw. Oke, mungkin kurang tepat dibilang teman, karena saat itu kami baru bertemu beberapa jam sebelumnya, sebelum dia melontarkan pertanyaan itu. Why are you playing hero? Saat itu sekitar tahun 2008…

  • Thought on the bus #5

    Google-able. Untuk para researcher, mungkin terbiasa untuk “bertanya” pada google terlebih dahulu sampai benar-benar stuck sebelum bertanya ke supervisor. Kalau tidak ada di jurnal yang satu, masih ada jurnal2 dan artikel ilmiah lain yang menunggu untuk dibaca lebih dalam. Bagi software engineer tak jauh beda, kita punya google+stackoverflow sebagai solusi kalau kita stuck tentang suatu…

  • Thought on the bus #4

    Stop-loss order. Konsep ini pertama aku dengar waktu belajar tentang investment sekitar 7 tahun yang lalu. Pada stop-loss order, kita menentukan suatu poin di mana pada poin tersebut kita menjual asset sekuritas kita dengan tujuan tidak menderita kerugian lebih jauh . Sorry kalau ada inakurasi pada definisinya. Sebagai contoh, kita beli saham di angka 100…

  • Thought on the bus #3

    Weekend. Entah siapa yang pertama mendefinisikan weekend. Periode waktu yang biasanya dimulai dari Jumat malam sampai berakhirnya hari Minggu. Pikiran ini tiba-tiba muncul ketika aku sedang duduk di pinggiran jalan Orchard, menghabiskan segelas kecil yoghurt yau-yau, bareng 2 teman setim kantor, kamis malam. Tiba-tiba manager ku nyeletuk, “it feels like weekend already.” Kemudian aku tersadar,…

  • Thought on the bus #2

    Gw punya tendensi untuk mencoba langsung menyelesaikan masalah tanpa tau secara komprehensif apa masalahnya. And that’s really bad. Mengerti masalah adalah kunci utama dalam suatu aktivitas problem solving itu sendiri. begitu juga dengan menjawab pertanyaan, gw punya kecenderungan untuk menjawab apa yg ada di kepala gw saat pertama mendengar pertanyaan itu. Terakhir gw dpt pertanyaan…

  • [Music] Adele – Daydreamer

    It’s been a while since last time I posted about music, and here we go. Enjoy!

  • Thoughts on the bus #1

    When you are on a bus, without company, either you’d sleep or have an empty mind. So maybe I’ll start writing from now on. Well, my mind is still empty, but hey at least I write something. This morning is all about heartbreak. No, I won’t whine about my life, it’s a boring life, like…

  • Dihack lagi, ini pelajaran yang gw ambil

    Bukan, ini bukan artikel teknis tentang gimana kita bisa menangkal hack/deface website. Bukan juga membahas sekumpulan hacker lokal yang sebenarnya potensial, tapi entah kenapa mereka memilih jalan lain. Tulisan kali ini tentang mindset. Blog gw yang baru aja dihack adalah blog lama gw di http://blog.firmanazhari.com. Blog yang jumlah artikelnya ga seberapa tapi bisa punya rank…

  • Kenapa Arsitek?

    Dari kecil sampai selesai kuliah, yang namanya arsitek dipikiran gw adalah orang yang merancang bangunan, bisa rumah, gedung bertingkat, atau apapun yang fisiknya terlihat seperti bangunan. Tapi secara linguistik istilah arsitek ini mulai terdengar membaur dengan profesi lain, contohnya, software architect. Atau dalam banyak tulisan berita, kata arsitek sudah berpadu dengan banyak aktivitas seperti “Jose…